Implementasi Budaya Sekolah Dalam Membentuk Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Authors

  • Ainun Na'im Mahasiswa Pascasarjana Universitas Gresik
  • Renyta Yuniarti Ningtyas Mahasiswa Pascasarjana Universitas Gresik
  • Kristantin Mahasiswa Pascasarjana Universitas Gresik
  • Ahmad Mahasiswa Pascasarjana Universitas Gresik
  • Faizatul Ifa Mahasiswa Pascasarjana Universitas Gresik

Keywords:

Implementasi, Budaya Sekolah, Profil Pelajar Pancasila

Abstract

Pendidikan sebagai salah satu usaha untuk membentuk sumber daya manusia unggul yang berkualitas, beriman, bertaqwa, serta berakhlaq mulia. Pendidikan tidak hanya fokus untuk perkembangan secara kognitif tetapi membentuk peserta didik yang memiliki karakter baik,bersikap dan bertingkah laku serta akhlak mulia. Kurikulum Merdeka tidak bisa lepas dari projek penguatan profil pelajar Pancasila. Profil pelajar Pancasila dapat dibentuk melalui budaya sekolah. Melalui budaya sekolah diharapakan peserta didik memiliki karakter sesuai dengan profil pelajar Pancasila. Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian ini dilaksanakan dengan tiga tahap (1) Observasi, (2) Wawancara, (3) Dokumentasi. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui (1) apa saja budaya sekolah yang ada di SMP YIMI GRESIK “Full Day School” dan (2) bagaimana implementasi budaya sekolah untuk membentuk profil pelajar Pancasila yang ada di SMP YIMI GRESIK “Full Day School”. Terdapat faktor pendukung dan penghambat dari implementasi budaya sekolah. Tujuan implementasi budaya sekolah yaitu untuk membentuk profil pelajar Pancasila yang beriman,bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlaq mulia, Berkebhinekaan global, gotong royong, mandiri, bernalar kritis dan kreatif

References

Abdullah Munir. 2006.Spiritual Teaching, Yogyakarta: Pustaka Insan Madani.

Amelia & Ramadan; 2021.Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Budaya Sekolah di Sekolah Dasar. Research & Learning in Elementary Education

Chan, F., Kurniawan, A. R., Melinda, L. G., Priantini, R., Zubaedah, Z., Suharti, S. R., & Khodijah, S. (2020). Implementasi Pendidikan Karakter Disiplin Pada Peserta Didik Di Sd Negeri 187/1 Teratai. PENDAS MAHAKAM: Jurnal Pendidikan Dasar, 4(2), 137–145. Https://Doi.Org/10.24903/Pm.V4i2.405

Cahyaningrum, E. S., Sudaryanti, S., & Purwanto, N. A. (2017). Pengembangan Nilai-Nilai Karakter Anak Usia Dini Melalui Pembiasaan Dan Keteladanan. Jurnal Pendidikan Anak, 6(2), 203–213. Https://Doi.Org/10.21831/Jpa.V6i2.17707

Kuntoro, S. A. (2015). Penelitian Etnografi Tentang Budaya Sekolah Dalam Pendidikan Karakter Di Sekolah Dasar An Etnographic Research About The School Culture In The Character Education Within An Elementary School. Jurnal Pembangunan Pendidikan: Fondasi Dan Aplikasi, 3(1), 58–68. Http://Journal.Uny.Ac.Id/Index.Php/Jppfa

Kurniawan, M. W. (2021). Penguatan Karakter Religius Berbasis Budaya Sekolah Di SD Muhammadiyah 4 Batu. Jurnal Elementaray School (Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Ke-SD -An, 8(2), 295–302

Raharjo, S. B. (2012). Evaluasi trend kualitas pendidikan di indonesia. Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 6(2), 511-532 Indonesian Journal of Educational Development, 2(3), hlm. 524-533, November 2021

Sudrajat,Ajat.2014. Budaya Sekolah dan Pendidikan karakter. Yogyakarta:Kapita Selekta.

Wardani, K. (2014). Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Budaya Sekolah Di SD Negeri Taji Prambanan Klaten. Proceeding Seminar Nasional Konservasi Dan Kualitas Pendidikan, 2013, 23–27. 5Virgustina, N. (2019). Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Budaya Sekolah Pada Siswa Sekolah Menengah Kejuruan. KELUARGA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, 5(2), 365. Https://Doi.Org/10.30738/Keluarga.V5i2.3842

Zubaedi. (2011). Desain Pendidikan Karakter : Konsepsi dan Aplikasi dalam Lembaga Pendidikan. Dalam Riefmanto (Ed.), Cetakan ke 1 (1 ed.). Kencana Prenda Media Group

Downloads

Published

2023-09-13

How to Cite

Ainun Na’im, Renyta Yuniarti Ningtyas, Kristantin, Ahmad, & Faizatul Ifa. (2023). Implementasi Budaya Sekolah Dalam Membentuk Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila. Journal Educatione, 1(1), 82–93. Retrieved from https://journal.univgresik.ac.id/index.php/je/article/view/49